JENJANG KARIR DI TUPPERWARE

1. DEALER

Syarat :

  • Berusia minimal 17 tahun
  • Menigisi form permohonan menjadi dealer baru
    Tupperware Indonesia dengan melampirkan
    ID card (KTP/SIM)
  • Telah melaksanakan Announcement party (AP)
    dengan minimal hasil penjualan Rp. 750.000 yang
    diperhitungkan sebagai first order sehingga
    mendapat kit bag secara gratis.
  • Wajib mengikuti NDOP (new order orientation
    program) dan party training
  • Melaksanakan transaksi pembelian dan pembayaran
    di kantor distributor
  • Diharapkan mengikuti program career path,
    menghadiri assembly dan unit meeting.
  • Keuntungan tambahan :
    -Hadiah Star dealer
    -Hadiah Rekrut
    -Hadiah career passport
    -Hadiah sales force activity

2. TEAM CAPTAIN (TC)

Syarat Dealer menjadi TC:

  • Memberitahukan unit manager
  • Diwawancarai distributor
  • Telah mengikuti NDOP
  • Memenuhi ketentuan sbb:
    Dalam 1 bulan dealer melaksanakan min 2 kali
    personal party dan masing-masing party minimal
    penjualan Rp. 750.000,-Dalam 1 bulan tersebut
    dealer merekrut min. 4 dealer baru dan masing-
    masing dealer baru tersebut sudah memasukkan
    first ordernya min Rp. 750.000,-.
    Bila dealer telah memenuhi semua ketentuan diatas,
    maka di awal bulan berikutnya dealer tersebut
    akan menjadi Team Captain (TC)
  • Kontribusi penjualan dealer yang menjadi
    TC akan mencapai minimal :
    2 personal party @ Rp. 750.000,- = Rp. 1.500.000,-
    4 rekrut @ Rp. 750.000,- = Rp. 3.000.000,-+
    TOTAL Rp. 4.500.000,-
  • Keuntungan tambahan :
    -Bonus override
    -Hadiah Star dealer
    -Hadiah Rekrut
    -Hadiah sales force activity

3. MANAGER

Syarat Team Captain menjadi Manager:

Dibulan pertama terhitung menjadi Team Captain,
yang bersangkutan harus berusaha memenuhi
ketentuan sebagai berikut :

Dalam periode 1 bulan minimal melaksanakan :
3 X Program 1*2*1

Program 1*2*1 adalah :

Dalam 1 minggu sekaligus melaksanakan & memiliki

  • Personal Party dengan penjualan minimal Rp. 1.000.000,-
  • 2 dealernya aktif dan masing-masing minimal
    melakukan party Rp. 750.000,-
  • Merekrut 1 Dealer baru dan yang telah memasukan
    pesanan minimal Rp. 750.000,-

Kontribusi sales bila melaksanakan 1*2*1 dalam 1 minggu
adalah Rp1.000.000+Rp1.500.000+Rp750.000= Rp3.250.000,-

Dengan demikian Team Captain yang dibulan tersebut
minimal melakukan 3 X 1*2*1 diawal bulan berikutnya
akan dilantik sebagai Unit Manager.

Seorang Team Captain diberi kesempatan Max 3 X atau
3 bulan berusaha memenuhi ketentuan menjadi Manager.
Bila gagal maka status yang bersangkutan kembali menjadi Dealer.

Kontribusi sales dari Team Captain yang menjadi
Unit Manager dalam 1 bulan adalah minimal
3 X Rp. 3.250.000,- = Rp. 9.750.000,-

Keuntungan tambahan :
- Bonus override
- Vanguard bonus
- Manager promote up bonus
- Manager maintenance bonus
- Hadiah Star dealer
- Hadiah Rekrut
- Hadiah sales force activity


4. GROUP MANAGER (GM)

Syarat Manager menjadi GM:

  • Memiliki manager yang masih tercatat min 6 orang
  • Periode 6 bulan
  • Melakukan 1-2-1 minimal 10 kali
  • Mempromote up 6 manager baru minimal 4 promote up langsung
  • Vanguard ; rata-rata Gold Level
  • Group sales minimal Rp. 45jt
  • Mendapat persetujuan Tupperware Indonesia
  • Keuntungan tambahan :
    Bonus override
    Vanguard bonus
    Manager promote up bonus
    GM Bonus
    Hadiah Star dealer
    Hadiah Rekrut
    Hadiah sales force activity

0 comments:

Posting Komentar